Oktober 18, 2024

Manfaat dan 3 Tugas Praktisi Cyber Security Yang Wajib Kamu Pahami

Manfaat, Tugas Praktisi dan 6 Tugas Utama Cyber Security
Manfaat dan Tugas Praktisi Cyber Security Yang Wajib Kamu Pahami
Picture by Unsplash

Setelah Mengenal Apa Itu Cyber Security, mari bahas mengenai manfaat, dan 3 tugas praktisinya dalam artikel dibawah ini.

Selamat membaca.

Manfaat Cyber Security

Manfaat dan Tugas Praktisi Cyber Security Yang Wajib Kamu Pahami
Picture by Unsplash

Beberapa manfaat Cyber Security adalah sebagai berikut:

  • 1. Menjaga situs web perusahaan tidak down
  • 2. Mencegah Adware
  • 3. Meningkatkan keamanan bekerja bagi karyawan
  • 4. Melindungi informasi pribadi,
  • 5. Melindungi perusahaan
  • 6. Mencegah Spyware
  • 7. Menjaga produktivitas,
  • 8. Solusi komprehensif

Sumber: https://www.qiscus.com/id/blog/manfaat-cyber-security-untuk-bisnis/

Tugas Praktisi Cyber Security

Manfaat dan Tugas Praktisi Cyber Security Yang Wajib Kamu Pahami
Picture by Unsplash

Didalam Cyber Security ada 3 tugas utama yang mereka lakukan, diantaranya:

1. Analis Keamanan

Bertugas untuk memetakan potensi ancaman cyber crime, dan memberikan masukan untuk melakukan mitigasi yang berfungsi untuk menyelesaikan ancaman tersebut.

2. Spesialis Forensik

Bertugas melakukan penyelidikan pasca potensi kebocoran keamanan yang baru saja terjadi.

Biasanya, seorang spesialis forensik harus memiliki kemampuan teknis yang mumpuni untuk bisa mencari dan memetakan jejak-jejak yang ditinggalkan oleh pelaku, untuk melacak dan menangkap pelaku.

3. Hacker (Peretas)

Orang-orang yang memiliki kemampuan eksploitasi terhadap sistem telematika dalam berbagai cara biasanya cocok dengan istilah ini.

Seringkali Hacker di identifikasi sebagai tindakan kriminal. Padahal, itu bisa ditentukan sesuai dengan maksud dan tujuan hal itu dilakukan.

Cyber Security menjadi hal yang sangat cocok dilakukan kamu untuk mengamankan data, jaringan dan sistem jika dilakukan sesuai dengan prosedur yang dianjurkan.

Karena keamanan sangat penting apalagi saat kamu menyimpan banyak data pribadi yang akan fatal jika terekspor oknum tidak bertanggung jawab.

Indonesia Net menyediakan jaringan internet dengan keamanan yang terjaga. Menjamin kenyamanan kamu dalam mengakses internet dengan bebas tanpa gangguan.

Segera cek Indonesia Net untuk mendapatkan banyak tawaran menarik khusus untuk kamu.

Baca juga Pengertian Broadband Yang Harus Kamu Ketahui


KDNT/BLOG

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

GDPR Cookie Consent with Real Cookie Banner