Oktober 18, 2024

Daftar 8 Negara Dengan Internet Terlambat Di Dunia Yang Harus Kamu Ketahui

Daftar 8 Negara Dengan Internet Terlambat Di Dunia Yang Harus Kamu Ketahui
Daftar 8 Negara Dengan Internet Terlambat Di Dunia
Buffering yang terjadi karena lambatnya jaringan internet. Sumber: unsplash.com

Setelah membahas mengenai 10 Negara Dengan Internet Tercepat Di Dunia, kali ini Indonesia Net akan membahas mengenai 8 Negara Dengan Internet Terlambat Di Dunia.

Saat ini, internet menjadi salah satu hal yang sangat penting didunia. Tidak mungkin jika suatu negara tidak menggunakan internet apalagi ketika munculnya perkembangan zaman saat ini. Dengan adanya internet, masyarakat dapat mengakses dunia digital dengan berbagai cara.

Negara Dengan Internet Terlambat di Dunia

Daftar 8 Negara Dengan Internet Terlambat Di Dunia
Proses koneksi internet kepada perangkat. Sumber: unsplash.com

Sejak awal tahun 2022, Uni Emirat Arab disebutkan sebagai salah satu negara yang memiliki koneksi internet dengan kecepatan tertinggi di dunia. Namun, Afghanistan dinilai sebagai negara dengan koneksi internet terlambat di dunia. Selain itu, ada beberapa negara lain yang menempati 8 besar negara dengan koneksi terlambat, apa sajakah itu?

Berikut ini daftarnya:

  • Afghanistan: 5,24 Mbps.
  • Venezuela: 5,76 Mbps.
  • Tajkistan: 7,57 Mbps.
  • Ghana: 8,09 Mbps.
  • Sudan: 8,74 Mbps.
  • Pantai Gading: 9,73 Mbps.
  • Belarus: 10,33 Mbps.
  • Bangladesh: 10,42 Mbps.
Daftar 8 Negara Dengan Internet Terlambat Di Dunia
Koneksi internet yang hilang. Sumber: unsplash.com

Sampai November 2021, Afghanistan tercatat hanya memiliki media kecepatan unduh mobile internet 5,24 Mbps dan tergolong sangat kecil. Dalam kategori jaringan internet fixed broadband, Afghanistan juga berada di posisi paling bawah sebagai negara dengan internet terlambat dari 180 negara. Afghanistan hanya memiliki kecepatan unduh fixed broadband 1,67 Mbps, jauh tertinggal dari median fixed broadband global yang sudah mencapai 58 Mbps.

Semoga bermanfaat.

Baca juga Ini Dia 5 Faktor Yang Mempengaruhi Kecepatan Internet Khusus Untuk Kamu

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

GDPR Cookie Consent with Real Cookie Banner